Ikuti Vaksinasi Booster COVID 19 di Yayasan Indah Berbagi.

Pelayanan Vaksinasi umum ini terbuka untuk masyarakat umum, kami harapkan dengan adanya program vaksinasi booster COVID-19 ini, kita semua dapat tetap terlindung dan sehat selalu.

Bagikan ke :

Selamat Pagi Bapak, Ibu, Kakak serta sahabat Dermawan, Semoga Sehat Paripurna dan Bahagia selalu.

Dalam rangka mencegah penyebaran dan percepatan penanganan pandemi COVID-19, kami bekerja sama dengan puskesmas parung untuk menyelenggarakan vaksinasi booster bersama, berikut rincian penyelenggaraan program vaksinasi bersama yang akan kami adakan:

Kuota Vaksin: 200 orang
Lokasi Vaksinasi:Jl.Kampung Sawah Rt.04 Rw.04, Kel.Jabon Mekar, Kec.Parung, Kab.Bogor,Jawa Barat Kode Pos: 16330
Tanggal Pelaksanaan: Rabu, 22 Juni 2022, pukul 09:00 WIB s/d Selesai
Jenis Vaksin yang tersedia: Pfizer, Sinovac
Sasaran Penerima Vaksin: Masyarakat Umum Usia 18+ yang memiliki tiket vaksinasi booster Peduli Lindungi.

Persyaratan:
– Membawa alat tulis masing-masing
– Membawa fotokopi KK dan KTP sebanyak 1 lembar
– Memiliki Tiket Vaksin Booster dari aplikasi peduli lindungi
– Jarak Antara Vaksin ke 2 minimal 3 Bulan
– Melewati proses Screening oleh Dokter di Lokasi sebelum mendapatkan dosis vaksin Booster.

Pelayanan Vaksinasi umum ini terbuka untuk masyarakat umum, kami harapkan dengan adanya program vaksinasi booster COVID-19 ini, kita semua dapat tetap terlindung dan sehat selalu. Cukup Sekian Informasi yang kami sampaikan, Salam Sejahtera, dan semoga Anda dan keluarga sehat selalu.

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Cookie & Privacy Consent

dimohon untuk membaca dan mencermati artikel Kebijakan Privasi kami setelah melanjutkan untuk mengakses situs kami.

Kami menggunakan cookie dan teknologi serupa untuk mengumpulkan informasi dan mempersonalisasi situs. Dengan terus menggunakan situs ini, Anda menyetujui penempatan cookie ini dan teknologi serupa serta praktik privasi kami.

Baca Pemberitahuan Kebijakan Privasi kami yang diperbarui untuk mempelajari lebih lanjut.